Jumat, 05 Desember 2014

Soal-soal LCC SD 2014/2015

BAHASA INDONESIA
1.      Kop surat itu disebut juga…….( Kepala Surat )
2.     Suatu cerita rakyat yang menceritakan tentang makhluk halus atau makhluk ghaib disebut…..( Mistik )
3.     Imbuhan itu di sebut juga…. (  Afiks )
4.     lawan kata dalam Bahasa Indonesia di sebut….( Antonim )
5.     Suatu cerita rakyat yang menceritakan asal muasal dinamakan….( Legenda )
6.     Jemari adalah suatu kata yang mendapatkan sisipan. Apa sisipan dari kataJemari ? ......... (em )
7.     Persamaan kata dalam bahasa Indonesia di sebut…….( Sinonim )
8.     Suatu kata benda yang bendanya tidak dapat dilihat disebut kata benda apa ?... (Abstrak )
9.     Ceria rakyat yang menceritakan tentang hewan hewan atau binatang disebut……Fabel
10. Ahmad bercita cita menjadi seorang dokter.    Arti awalan ber pada kata bercita cita mempunyai arti….. Memiliki.
11.   Rusli merasa sedih ditinggal pergi oleh kedua orang tuanya    sinunim dari kata sedih adalah……Susah.
12. Suatu kalimat yang mempunyai struktur kalimat :Subyek, Predikat dan Obyek disebut kalimat apa ? ….   Kalimat Aktif.
13.  takut jika mendapatkan imbuhan me – kan akan menjadi……Menakutkan 
14. Suatu komonikasi tertulis yang kalimatnya tidak dibatasi dinamakan ……Surat
15.  Jika dilihat dari struktur kalimat . Subyek dari kalimat berikut adalah “ Orang yang berlari lari tadi pagi berdiri di depan kantor sekarang”……. Orang yang berlari lari tadi pagi
16. Semakin hari badan Budi semakin gemuk. Antonim dari kata gemuk adalah….Kurus
17.  Imbuhan itu dibedakan menjadi tiga tolong sebutkan ?......1. awalan.  2. Akhiran, dan 3.sisipan
18. Sedangkan kalimat aktif dikelompokkan menjadi dua tolong sebutkan ?....1. Transitif , 2 intransitif
19. Huruf sisipan itu ada tiga ada tiga  apa saja ketiga itu ?..... 1. Er,    2. Em ,   3. El.
20.          Kalimat apabila dilihat dari strukturnya ada dua yaitu….1. Kalimat aktif    , 2. Kalimat pasif
21. Paragraf dalam Bahasa Indonesia itu dibedakan jadi tiga tolong sebutkan….1. Induktif   2. Deduktif     dan 3 Campuran.
22.          Kata keterangan itu ada berapa sebutkan…………….Ada dua yaitu 1.Ket. Tempat & 2. Waktu.
23.Rubahlah kalimatmberikut menjadi kalimat passif “ Ibu menggoreng ikan di dapur “…..” Ikan digoreng oleh Ibu di dapur “
24.          Suatu komonikasi tertulis yang dibatasi kata katanya dinamakan….Telegram
25.Kata dasar menginformasikan adalah ....
26.          Kata dasar bertanding adalah ....
27.Kata dasar penokohan adalah ....

MATEMATIKA
1.      4 ( 5 – 2 ) =……. ( 12 )
2.     2y + Y =……..  ( 3y )
3.     1 m + 25 cm =….( 125 cm )
4.     ½  x ¾  = ……..( 3/8 )
5.     KPK dari  8 dan 10 adalah …….( 40 )
6.     Pec. Biasa dari 75 % adalah ………( 75 / 100 )
7.     6 ( 3+4 ) = ………( 42 )
8.     1 jam = ………detik ……( 3600 )
9.      - 5 – ( - 30 ) =…. 25
10. 5,4,6.7.5.6.5.8,5,5,5.4     modusnya adalah….5
11.   ( 4 + 2 ) x 4 =…..24
12. 5,4,6.7 berapak mean dari data tersebut ……5,5
13.  √81 x 2 =….18
14. 7 /2   bila di rubah menjadi pecahan campuran adalah………..   3 ½
15.  5,4,6.7.5.6.5   median dari data tersebut…… 5
16. Banyak rusuk dari bangun kubus adalah……12
17.  Suatu bangun datar segi empat yang mempunyai empat sisi dan empat sudut yang sama besar dinamakan bangun……Persegi
18. Jumlah sudut dari segi tiga adalah sama besarnya dengan sudut…….Lurus
19. Pertemuan antara rusuk yang satu dengan rusuk yang lain dinamakan….Titik sudut
20.          Suatu segitiga yang mempunyai tiga sisi dan tiga sudut yang sama besar dinamakan….Segi Tiga Sama Sisi
21. Suatu bangun yang mempunyai tiga ukuran di sebut bangun……Ruang.
22.          Suatu bangun yang dibatasi oleh  satu sisi lengkung dan dua sisi lingkaran yang sama besar disebut….Tabung
23.Suatu bangun datar segi empat yang mempunyai sepasang sisi yang sejajar dan sepasang yang lainnya tidak sejajar dinamakan bangun….Trapesium.
24.          Suatu bangun datar yang mempunyai rumus luas daerah = panjang x lebar adalah….Persegi Panjang.

IPA
1.     Secara umum rangka manusia dibagi menjadi 3, yaitu ……
2.    Fungsi rangka adalah untuk…..
3.    Hubungan antar tulang disebut …..
4.    Bagian telinga yang berfungsi sebagai alat keseimbangan adalah….
5.    Bagian mata yang berfungsi menyerap cahaya adalah …..
6.    Pohon beringin termasuk dalam kelompok tumbuhan yang mempunyai akar …..
7.    Padi, tebu, jagung, mempunyai tulang daun……
8.    Apakah yang dimaksud dengan gaya …….
9.    Sumber energy panas terbesar di bumi adalah…..
10.  Pasang naik terjadi karena gaya gravitasi…….lebih besar dari gaya gravitasi …….
11.  Segala sesuatu yang berasal dari alam disebut……..
12. Pernapasan pada manusia terdiri dari hidung, tenggorokan paru-paru. Pada paru-paru terjadi proses pertukaran O2 dan CO2 serta pengikatan Oksigen di dalam....
13.  Enzim amilase/ptialin yang dihasilkan oleh kelenjar ludah dalam mulut berfungsi untuk menguraikan        .   .  . dan  .   .   .    .
14.  Ani sering mengalami kesakitan. Ia sering mengeluh karena gusinya sering berdarah. Hal ini karena Ani kekurngan vitamin .   .   .
15. Zat makanan yang berfungsi sebagai pembangun tubuh dan membantu pertumbuhan sel-sel yang rusak dinamakan....
16.  Pelapukan yang disebabkan aktivitas makhluk hidup disebut ptoses pelapukan ...
17.  Air di permukaan bumi, apabila terkena panas matahari akan berubah menjadi ....
18.Kemampuan kelelawar untuk mendeteksi benda di sekelilingnya melalui gelombang bunyi  disebut  .  .  .  .
19. Kaktus, venus, kantung semar  untuk memenuhi kebutuhan hidunya dengan makan serangga, karena serangga mengandung .   .   .   .
20.  Memiliki kelenjar susu, daun telinga merupakan ciri perkembangbiakan. . . .

21.  Planet terbesar dalam tata surya adalah ....

1 komentar: